Pengadaan Barang dan Jasa Bersama Pekerjaan Sewa Kendaraan Dinas di Wilayah Kerja PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Tahun 2025-2028
10 April 2025
2025
SSC PENGADAAN PELINDO
(7710) AKTIVITAS PENYEWAAN DAN SEWA GUNA USAHA TANPA HAK OPSI MOBIL, BUS, TRUK DAN SEJENISNYA
  1. Peserta/Calon Penyedia Memiliki Surat Ijin Usaha (SIUP/ NIB) yang diterbitkan oleh instansi yang berwenang dengan klasifikasi Bidang Usaha Jasa Penyewaan Kendaraan/ Rental Kendaraan atau Alat Transportasi Darat atau Aktivitas Penyewaan dan Sewa Guna Usaha Tanpa Hak Opsi Mobil, Bus, Truk dan sejenisnya.
  2. Peserta/Calon Penyedia wajib memiliki pengalaman dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir untuk Pekerjaan sewa kendaraan/ rental di Instansi Pemerintahan/ BUMN/ BUMD/ Multinasional dengan total nilai pekerjaan minimal Rp80.000.000.000,00 (delapan puluh miliar rupiah) belum termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dalam satu Kontrak/ Surat Perjanjian atau dalam beberapa kontrak secara akumulatif dalam tahun yang sama dengan melampirkan bukti Kontrak/ Surat Perjanjian atau bukti lainnya dan copy/ salinan Berita Acara Selesai Pekerjaan atau bukti lainnya yang menyatakan pekerjaan selesai dilaksanakan
  3. Untuk informasi lebih lengkap terkait Pengumuman Tender dapat diakses melalui link berikut: https://bit.ly/PengumumanTenderKendaraan
Wilayah Kerja PT Pelabuhan Indonesia (Persero)
Pengadaan Jasa Lainnya
Tender
Non-Kecil
Biaya / Harga Terendah
Jl. Pasoso No. 1 Tanjung Priok, Jakarta Utara 14310
sscpengadaan.helpdesk@pelindo.co.id
+62 8001199999
Completed
Tahapan Pemilihan Penyedia
1. Pengumuman Lelang 16 April 2025, 08:00 WIB s.d 23 April 2025, 17:00 WIB
2. Pendaftaran Paket 16 April 2025, 08:00 WIB s.d 23 April 2025, 17:00 WIB
3. Download dokumen pelelangan (termasuk dokumen kualifikasi) 25 April 2025, 10:00 WIB s.d 29 April 2025, 14:00 WIB
4. Aanwijzing Online 28 April 2025, 09:00 WIB s.d 28 April 2025, 14:00 WIB
5. Upload dokumen penawaran 29 April 2025, 08:00 WIB s.d 06 Mei 2025, 15:00 WIB
pada tahap bertanda * rekanan diwajibkan hadir